FLOPPY DISK DRIVE

- Floppy Drive adalah salah satu perangkat keras komputer yang digunakan sebagai media pembaca sebuah disket atau Floppy disk, dimana pada dasarnya floppy drive ini memiliki fungsi yang sama dengan perangkat CD / DVD Rom. namun untuk saat ini floppy drive sudah sangat jarang sekali penggunanya.Dimasa era jayanya perangkat keras ini merupakan sesuatu komponen yang bisa dikatakan wajib terpasang pada sebuah komputer, dimana pada waktu dulu para pengguna komputer masih menggunakan Floppy disk sebagai tempat untuk menyimpan data atau besar karena pada masa itu perangkat keras seperti flashdisk dan CD belum tercipta.
- Floppy Drive ini mempunyai fungsi yang hampir sama dengan perangkat keras CD / DVD Rom, yakni sebagai media pembaca sebuah perangkat penyimpanan data yang dibuat didalam bentuk disk, namun media penyimpanan yang digunakannya adalah Floppy Disk.
No comments:
Post a Comment